Investasi Emas Bisa Cuan Terus? Simak Keuntungannya di Bawah Ini, Salah Satunya Bebas Pajak

- 13 Maret 2023, 13:44 WIB
Sekarang emas juga dipergunakan untuk berinvestasi. Ada beberapa hal terkait investasi emas yang perlu diketahui tentang investasi emas
Sekarang emas juga dipergunakan untuk berinvestasi. Ada beberapa hal terkait investasi emas yang perlu diketahui tentang investasi emas /Rawpixel

Meskipun memiliki berbagai keuntungan, investasi emas juga memiliki kekurangan karena mempunyai nilai yang tinggi, emas harus disimpan di tempat yang aman.

Untuk menyimpan emas dapat dilakukan dengan menyewa safety deposit box dari bank atau lembaga yang mempunyai kewenangan untuk melaksanakan perdagangan emas.

Berikut BeritaSoloRaya.com juga merangkum 2 hal yang berkaitan dengan investasi emas, yakni jenis investasi emas dan faktor yang mempengaruhi harga emas dari Jurnal Manajemen Bisnis dan Kewirausahaan.

Baca Juga: Daftar Jurusan S1 dan D4 yang Bisa Jadi Guru Sertifikasi di SD, Linier dengan Bidang Studi PGSD di PPG

Jenis-jenis investasi emas

a. Investasi emas berwujud fisik

b. Investasi emas berwujud perhiasan

c. Investasi emas berwujud satuan trading

Baca Juga: Beasiswa S2 Kominfo 2023 Dibuka bagi PNS dan Non PNS. Bisa Kuliah Gratis hingga Dapat Tunjangan Hidup

Faktor-faktor yang berpengaruh terhadap harga emas

a. Permintaan emas

Halaman:

Editor: Egia Astuti Mardani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x