Viral Komeng Unggul Dalam Perolehan Suara, Ternyata Segini Gaji Anggota DPD

- 16 Februari 2024, 21:40 WIB
Viral perolehan suara DPD Jawa Barat paling banyak untuk Komeng, penjelasan gaji anggota DPD lebih lanjut dibahas di artikel.
Viral perolehan suara DPD Jawa Barat paling banyak untuk Komeng, penjelasan gaji anggota DPD lebih lanjut dibahas di artikel. /

Untuk besaran gaji telah diatur pula dalam PP Nomor 75 tahun 2000 tentang Gaji Pokok Lembaga Tertinggi/Tinggi Negara dan Anggota Lembaga Tinggi Negara serta Uang Kehormatan Anggota Lembaga Tinggi Negara.

Pada keterangan mengenai gaji anggota DPR, setidaknya ada 3 kategori yakni: gaji anggota DPR, gaji anggota DPR merangkap wakil ketua, dan gaji anggota DPR merangkap ketua.

Perlu diketahui, sebagai anggota DPR saja, para wakil rakyat tersebut mendapat gaji pokok sebesar Rp4.200.000. Sedangkan untuk gaji wakil DPR yaitu sebesar RP4.600.000. Sedangkan gaji ketua DPR sebesar Rp5.040.000.

Tunjangan Anggota DPD

Selain gaji,para wakil rakyat ini mendapat tunjangan yang menggiurkan. Tunjangan tersebut antara lain:

- Tunjangan sidang/paket sebesar Rp2.000.000

- Tunjangan asisten anggota sebesar Rp2.250.000.

- Tunjangan beras sebesar Rp30.090 per jiwa, per bulan.

- Tunjangan PPh sebesar Rp2.699.813.

- Tunjangan istri sebesar 10 persen dari gaji pokok suami

- Tunjangan dua anak dengan prosentase 2 persen dari gaji pokok

Halaman:

Editor: Egia Astuti Mardani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah