Tenaga Honorer K2 Dikawal hingga Tuntas, DPRD Justru Keluhkan Hal Ini: BKD Tidak Memberikan...

- 14 Maret 2023, 11:53 WIB
Ilustrasi Tenaga Honorer K2 Dikawal hingga Tuntas, DPRD Keluhkan Hal Ini
Ilustrasi Tenaga Honorer K2 Dikawal hingga Tuntas, DPRD Keluhkan Hal Ini /Foto: Dok. APKASI/

BERITASOLORAYA.com- Nasib tenaga honorer K2 turut menjadi perhatian bagi DPRD atau Dewan Perwakilan Rakyat Daerah.

Pasalnya nasib tenaga honorer K2 di tahun 2022 ini banyak yang belum diketahui secara pasti akan bagaimana kelanjutannya jelang penghapusan.

Berbeda halnya dengan tenaga honorer K2 kategori guru yang telah banyak akan diangkat menjadi ASN PPPK di tahun 2023 ini.

Hal itu disebabkan tenaga honorer K2 kategori guru mengikuti rekrutmen yang dibuka oleh Kemdikbud Ristek untuk dapat mengangkat tenaga honorer menjadi ASN PPPK.

Baca Juga: HORE, Tunjangan Sertifikasi Guru Triwulan 1 Tahun 2023 Sudah Mulai Pencairan. Begini Perkembangannya...

Di sisi lain, juga ada tenaga honorer K2 kategori lain yang belum mengetahui kejelasan dari nasib mereka.

Seperti yang terjadi pada tenaga honorer K2 di Kabupaten Boven Digoel yang mendatangi DPRD, pada Selasa, 28 Februari 2023 lalu.

Perlu diketahui bahwa kedatangan tenaga honorer K2 ini diterima langsung oleh Ketua DPRD Kabupaten Boven Digoel, Ketua Komisi A beserta anggota DPRD Kabupaten Boven Digoel.

Halaman:

Editor: Aida Annisa

Sumber: Info Publik


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x